Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy - Wong Lendah v.02

Post Top Ad

CARI ARTIKEL

Jumat, 21 Desember 2018

Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy


Hallo sahabatku, Wong Lendah v.02, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy, Kami berharap isi postingan Artikel internet, Artikel tips, ini bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga


Terkadang kita sering merasa kesal kepada salah satu blog atau website yang memiliki artikel sesuai yang kita cari namun artikel tersebut tidak serta kopi menggunakan copy paste

Padahal kita sudah cari kesana kemari artikel serupa namun tidak kita temukan dan akhirnya kita hanya meninggalkan saja blog tersebut atau mungkin jika terpaksa nya kita harus menulis ulang dengan mengetiknya secara manual

Sebenarnya hal seperti ini tidak perlu terjadi karena Sepandai pandainya pemilik blog memproteksi halamannya menggunakan script anti copy paste namun ada saja jalan yang bisa kita lakukan untuk membobol script tersebut

Pada artikel ini saya akan coba Berikan beberapa cara menghilangkan atau menonaktifkan script tersebut agar halaman tersebut bisa kita copy dan kita edit Sesuka Anda tanpa perlu susah payah melakukan ketik ulang secara manual untuk itu Mari kita baca artikel berikut ini




Selain cara diatas anda juga bisa menggunakan cara lain seperti yang saya salin dari halaman https://www.liputan6.com/tekno/read/2423308/cara-copy-paste-artikel-di-situs-yang-terkunci, Berikut ini adalah cara menyalin konten dari situs terproteksi di 3 (tiga) peramban: 

Google Chrome


  1. Buka Settings, Lalu pilih Privacy Settings
  2. Setelah itu pilih Content Settings
  3. Setelah terbuka, cari pilihan JavaScript dan pilih 'Do not allow any site to run JavaScript'.


Mozilla Firefox

  1. Dalam seri Firefox terbaru yakni 31 ke atas, pengguna cukup mengetik 'about:config' di kolom addressbar.
  2. Setelah itu lanjutkan dengan memilih 'I'll be carefull. I Promise'.
  3. Lalu, pada kolom pencarian cari 'Javascript.enabled'.
  4. Dan, pengguna tinggal meng-klik dua kali untuk menonaktifkan Javascript.


Internet Explorer

  1. Klik Tools, lalu pilih Internet Option
  2. Pilih Security dan klik Custom level
  3. Setelah muncul tampilan Security Settings, cari dan pilih Scripting
  4. Klik disable pada Active Scripting, allow pada Paste Operations via Scripting dan Scripting of Java Applets. Setelah itu pilih Yes dan OK. 

Itulah tadi Sahabat Wong Lendah v.02,sedikit uraian tentang Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy.

Oh ya kawan, sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel pada halaman di bawah ini juga sedang anda cari.

Semoga artikel Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy yang saya bagikan di hari ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat buat anda semua. Oke, sampai disini dulu yaaaah....Lain kali jumpa di postingan artikel berikutnya.

Terimakasih anda telah membaca artikel Cara menyalin teks pada halaman web yang tidak bisa dicopy dan bila artikel ini bermanfaat menurut anda tolong bagikan ke rekan sanak saudara anda agar mereka juga tahu tentang ha ini, bagikan artikel ini dengan alamat link https://wong-lendah-v2.blogspot.com/2018/12/cara-menyalin-teks-pada-halaman-web.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad